Jumat, 21 Juli 2023, 07:24:56 | Dibaca: 153
Camat Medan Belawan Subhan Fajri HArahap, S.STP, M.AP menghadiri Acara Launching Program Keluarga Keren Bebas Stunting kerjasama antara Kepala Staf Angkatan Laut dengan BKKBN RI
sebanyak 60 Anak Stunting hadir dan diberikan Bantuan Makanan Tambahan dalam kegiatan ini, bantuan tersebut berupa bahan sembako seperti beras Fortifikasi dan telur serta vitamin Fitbumin yang khusus untuk mengatasi masalah Stunting pada balita.
kegiatan dilaksanakan di Mako Lantamal I Belawan sekaligus melakukan Vidcon Langsung dengan KASAL Laksamana TNI Muhammad Ali dan Kepala BKKBN Dr.(H.C.) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG(K)
#kolaborasimedanberkah
#medanberkah
#salamkolaborasi